


Note
- Description
-
TENTANG KARYA
Judul Karya : Brood Over
Ukuran Karya : 100 x120 cm
Material : Oil On Canvas
Description :
This painting features a masked boy wearing a cardboard crown, gazing at a rice plant in a vase, accompanied by a round, red-horned creature. Surrounding him are origami animals, a candle, books, stationery, an inkwell with a quill, and crumpled paper. He sits outdoors beside a study table.
The crown symbolizes power, the rice plant represents humility, the candle signifies mortality, and the book embodies knowledge. This work conveys the wisdom of the proverb, "The taller the rice grows, the lower it bows"— a reminder to remain humble despite possessing knowledge, status, or power.
Deskripsi Karya:
Lukisan ini menampilkan anak laki-laki bertopeng dengan mahkota kardus yang menatap tanaman padi dalam vas, ditemani makhluk bulat bertanduk merah. Di sekitarnya terdapat origami hewan, lilin, buku, alat tulis, tinta dengan bulu angsa, serta kertas remuk. Ia duduk di outdoor, di sebelah meja belajar.
Mahkota melambangkan kekuasaan, padi melambangkan kerendahan hati, lilin melambangkan kefanaan, dan buku melambangkan ilmu. Karya ini menyampaikan pesan dari peribahasa “Semakin tinggi padi, semakin merunduk”—tetaplah rendah hati meskipun memiliki ilmu, jabatan, dan kekuasaan.
- TENTANG SENIMAN
- Noven Reinaldi Lumban Tobing lahir pada tahun 2002 di Padangsidempuan, Sumatra Utara. Ia menempuh pendidikan seni di Institut Seni Indonesia Padang Panjang dan tinggal di sana sampai saat ini. Noven merupakan seniman yang aktif mengikuti kompetisi dan pameran sejak 2021 sampai sekarang.
Exhibition :
2023
- Performance art di Festival kreasi musik tradisi 2023
-
Pameran adiwarna nusantara bertema Wonderland
-
Pameran Arutala bertema Luap Puas
-
Pemajangan karya di kegiatan "Toubies Space"
-
Pameran mileniart Fest #1bertema selarasa
-
Pemajangan karya acara"pemilihan Uda Uni Padang panjang" di PDIKM Padang panjang
-
Pameran OPINI Z dan grand opening 89 studio gallery
-
Pemajangan karya di acara Qasidah Serambi Fest di Amphitheater PDIKM Padang panjang
-
Menjadi panitia dan juri Lomba mewarnai khusus PAUD &TK di acara Pascasarjana
-
Pameran alua Jo patuik (kolaborasi Arutala)
-
Pameran "LOKA WARNA" di acara festival bahasa dan seni 2023 UNP.
2024
- Peserta kompetisi dan Pameran Virtual Gallery #REBORN3 seni rupa UNS
- Membuat 2 lukisan sebagai pendukung Tugas Akhir mahasiswa tv film berjudul "DIANDRA"
- Pameran Tubuh Tanpa Ruh di studio patung ISI PADANGPANJANG
Free 30 Days Returns
Note
- Related products
- Recently viewed